Jawaban "Nyleneh" Soal Matematika
Soal Matematika
adalah momok yang menakutkan bagi para siswa. Bahkan terkadang motivasi untuk sekolah menjadi menurun jika harus berhadapan dengan soal matematika. Dalam mengerjakan soal matematika, tidak melulu tentang kemampuan berhitung saja, melainka juga membutuhkan kemampuan logika dan analisis. Saking frustasinya dalam mengerjakan soal matematika, terdapat beberapa jawaban "nyleneh" di setiap lembar soalnya yang dikerjakan oleh para siswa, seperti:
1. Dalil di lembar soal matematika
Saking bingungnya mengerjakan soal matematika yang tak kunjung ketemu pada saat itu. Seorang anak malah memberikan kejutan kepada gurunya dengan menulis dalil di lembar soalnya seprti berikut ini:
Jika jawabannya seperti di atas, ada dua kemungkinan ekspresi yang akan dimunculkan oleh sang guru. pertama sang guru tidak bisa nahan ketawa, dan kedua tidak bisa nahan emosi ingin nyemprot si murid.... hahahaha
2. Tawakal/pasrah kepada Allah
Dalam mengerjakan sesuatu adakalanya kita dianjurkan untuk berdo'a, kemudian ikhtiar, dan terakhir tawakal. Anjuran tersebut sudah dipraktekkan oleh siswa yang bingung menjawab soal matematikanya, seprti di bawah ini:
Jika melihat jawaban soal siswa di atas, sudah bisa dipastikan bahwa tingkat keimanan siswa tersebut terbilang tinggi... hahahaha
3. Jawaban polos
Anak-anak memiliki tingkat kepolosan yang sangat tinggi (antara polos dengan tidak paham bedanya tipis sih.... :D). Hal tersebut terbukti dengan diperlihatkannya kepolosan tersebut dalam menjawab soal matematika seperti gambar di bawah ini:
Melihat jawaban soal di atas, tentunya akan membingungkan sang guru untuk memberikan nilai. kita pun juga pasti bingung, antara membernarkan atau menyalahkan jawaban tersebut. Jadi lebih gampangnya kita kembalikan saja pada jawaban soal nomer 2 (Hanya Allah Yang Tahu)... hahahaahaha
Kalkulator sains (matematika, fisika, kimia, dsb) dengan step by step terbaik, kunjungi
BalasHapusScizeta.com